ibaratkan setiap manusia lahir di dunia dengan satu toples kosong. nantinya toples ini akan berisikan garam sesuai umur, jalan hidup dan pengalaman yang sudah kita lalui. maka hendaknya kita berguru pada orang yang banyak garam di toples nya sudah lebih tinggi 1 mm diatas kita. semakin banyak garam orang tersebut, maka semakin banyak pula ilmu dan pengetahuan yang dapat kita ambil.
intinya, saling berbagi :))
(kepikiran waktu lagi undercover di pelataran masjid. lewat tiba2 di kepala. sumber inspirasi adalah kak nisa a.k.a bang arsya)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Kitty on The Stage. Powered by Blogger.
About Me
- Mhicya Utami Ramadhani
- i'm just an ordinary girl. i love singing, i love music, i love poem and all about ART :)) dream-catcher. ice queen. student of Medical Education, Medical Faculty of Andalas University.
sayang nya gambar nya nggak sesuai. mangkok kayu tidak sama dengan toples :D
ReplyDelete